Guna Patroli Bahari Polres Kepulauan Seribu Timbulkan Pengayoman Terhadap Masyarakat

Ferry
0

polreskepulauanseribu.com - 4 personil Sat polair Polres Kepulauan Seribu yang di pimpin Kanit Sat Polair Polres Kepulauan Seribu Ipda Kusno melakukan Patroli Bahari pada sore hari di area pantai Ancol, Sabtu (01/10).

Patroli Bahari merupakan salah satu kegiatan kepolisian progam prioritas Kapolres Kepulauan Seribu yang bertujuan untuk meningkatkan pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat secara humanis. Dengan adanya Patroli Bahari guna masyarakat akan tampak adanya rasa aman dan nyaman serta lingkungan disekitar masyarakat tidak akan terjadi hal-hal yang tidak diinginkan seperti tindakan kejahatan atau kriminalitas. Maka, terwujudnya sekitar mako Polres Kepulauan Seribu memiliki kewilayahan aman dan kondusif.

(Humas Res1000)

Post a Comment

0Comments

Post a Comment (0)