Kedepankan Cara Humanis Sambil Menyapa Warga, Cara Sat Polair Polres Kepulauan Seribu Lakukan Patroli Bahari

Arif
0

polreskepulauanseribu.com - Satuan Polisi Perairan Polres Kepulauan Seribu melakukan kegiatan patroli bahari secara humanis guna menjaga hubungan baik antara masyarakat dengan kepolisian.

"Dalam melakukan patroli kami lebih mengedepankan pendekatan secara humanis namun tetap tegas, hal itu kami lakukan agar bisa menjaga hubungan baik dengan masyarakat. Karena patroli secara humanis lebih cocok di wilayah kepulauan seribu" Ujar Kasat Polair Polres Kepulauan Seribu AKP Zaroki SH.

"Dengan terjalinnya sinergitas yang baik dengan masyarakat, diharapkan masyarakat dapat lebih mencintai polisi. Kami sebagai polisi harus bisa mengayomi, melindungi dan melayani masyarakat dengan maksimal dan profesional" Tambahnya. Kamis (23/02).

(Humas Res1000)
Tags

Post a Comment

0Comments

Post a Comment (0)