polreskepulauanseribu.com. Pulau Untung Jawa Kepulauan Seribu Selatan, Banyaknya wisatawan yang berkunjung di Pulau Untung Jawa dalam rangka liburan akhir tahun membuat personil Pos Pengamanan Pulau Untung Jawa bertugas maksimal.
Bukan hanya sekedar berlibur, para pengunjung juga banyak yang bermalam di pulau sehingga kegiatan patroli malam hari oleh personil Pospam perlu dilakukan
Sasaran patroli adalah para wisatawan yang bermalam dan menghabiskan waktu dengan menikmati suasana malam di pulau
Patroli dilaksanakan untuk mencegah terjadinya gangguan keamanan selama liburan, semoga pelaksanaan liburan dan pergantian malam tahun baru bisa berjalan aman dan kondusif
"Bukan hanya sekedar berlibur, para pengunjung juga banyak yang bermalam di pulau sehingga kegiatan patroli malam hari oleh personil Pospam perlu dilakukan" ujar IPDA Saragih SH Kepala Pos Pengamanan Pulau Untung Jawa kepada Tim Humas. Minggu (29/12/2019)
"Sasaran patroli adalah para wisatawan yang bermalam dan menghabiskan waktu dengan menikmati suasana malam di pulau" tambah Saragih
"Patroli dilaksanakan untuk mencegah terjadinya gangguan keamanan selama liburan, semoga pelaksanaan liburan dan pergantian malam tahun baru bisa berjalan aman dan kondusif" pungkasnya
(Humas Polres Kep Seribu)